AXISTutorial

Daftar APN AXIS Tercepat 3G/4G/5G dan Cara Setting

Kumpulan APN AXIS Tercepat dan stabil 2024 3G/4G/5G serta Cara Setting APN AXIS – Axis dikenal sebagai salah satu provider dengan tarif yang cukup hemat sehingga banyak diminati masyarakat Indonesia, utamanya mereka yang masih sekolah tentunya sangat terbantu dengan adanya provider yang satu ini.

Selain hemat, paket yang dimilikinya pun cukup beragam, bahkan kini axis hadir dengan pilihan jaringan 3G serta 4G yang cukup stabil, sehingga Anda pun dapat menggunakannya dengan lebih mudah.

Untuk mendapatkan koneksi yang lebih cepat, ada beberapa cara atau setting APN khusus yang dapat Anda lakukan. Ingin tahu bagaimana cara setting APN tersebut? Berikut penjelasannya :

Setting APN Axis jaringan 3G, 4G serta 5G

Jika Anda termasuk pengguna provider Axis, kini Anda bisa mendapatkan jaringan internet yang lebih stabil, utamanya jika smartphone yang Anda miliki telah di support oleh jaringan 3G serta 4G.

Jaringan internet tersebut dapat Anda setting dengan mengatur APN (Access Point Name). APN ini dikenal dengan fungsinya yang baik dalam mengatur jaringan internet yang Anda miliki agar terjaga dengan lebih stabil.

Pengaturan APN sendiri ada di setiap smartphone yang didukung dengan jaringan 3G serta 4G. Namun pengaturan APN itu sendiri harus disesuaikan dengan provider yang Anda gunakan.

Karena itulah jika Anda menggunakan provider Axis, maka pengaturan APN pun harus menyesuaikan dengan aturan Axis itu sendiri.

Jika Anda berniat melakukan pengaturan APN, maka terdapat beberapa hal yang harus Anda perhatikan terlebih dahulu, seperti halnya:

  • Pastikan Anda terdaftar pada paket kuota internet axis
  • Masih aktif dan jumlah kuota pun masih banyak.

Jika kedua hal di bagian atas tadi telah terpenuhi, maka proses selanjutnya pun akan berjalan dengan lebih lancar.

1. Pengaturan APN jaringan AXIS Standar

Pada pengaturan pertama Anda dapat melakukan pengaturan secara standar dan umum. Untuk langkah-langkahnya, Anda dapat mengikuti uraian di bagian bawah ini ;

  • Masuk pada bagian setting, connection, mobile networks, access point name atau APN
  • Pada menu APN, klik bagian tambah atau add kemudian buat pengaturan baru. Pengaturan tersebut adalah :
    • Nama: pulsa seluler
    • APN: Axis
    • Proxy: 10.8.3.8
    • Username: Axis
    • Password: 345678
    • MCC: 510
    • MNC: 08
    • Authentication Type: PAP
    • APN Type: default,supl
    • APN Protocol: IPv4
    • APN Roaming Protocol: IPv4
  • Setelah itu klik bagian simpan atau save.

Apabila Anda ingin menggunakannya secara langsung maka Anda dapat melakukan tap pada bagian APN yang baru ditambahkan itu tadi.

2. Setting APN Axis 2G, 3G, 4G, 5G lainnya

Selain cara di bagian atas tadi, Anda juga dapat melakukan setting APN lainnya dengan cara berikut ini:

  • Pertama masuk pada bagian setting terlebih dahulu, kemudian connection, mobile networks, serta access point name atau APN.
  • Setelah itu klik bagian tambah atau add dan buat pengaturan APN baru dengan pengaturan berikut :
    • Nama: pulsa seluler LTE
    • APN: lte
    • Proxy: Kosongkan
    • Username: Kosongkan
    • Password: Kosongkan
  • Apabila telah selesai, Anda pun dapat menyimpannya dengan mengklik bagian save atau simpan.

3. Setting APN AXSIS untuk modem

Selain pengaturan yang ditujukan untuk penggunaan smartphone, Anda juga dapat membuat pengaturan APN AXIS untuk penggunaan modem.

Sementara itu untuk beberapa langkah awal tentunya dapat dilakukan dengan cara yang sama, hingga masuk pada bagian tambah pengaturan baru berikut ini :

  • Nama: pulsa seluler
  • APN: Axis
  • Nama Pengguna: Axis
  • Password: 345678
  • Dial Number: *99#
  • Apabila telah selesai, maka Anda pun dapat menyimpan pengaturan tersebut.

Catatan : Apabila setelah selesai pengaturan jaringan yang Anda miliki masih lemot dan sulit untuk mengakses jaringan internet, maka cobalah untuk melakukan on/off pada jaringan data yang Anda miliki.

Hal ini dilakukan untuk memancing jaringan internet agar dapat digunakan dengan lebih stabil dan lebih cepat tentunya.

Daftar APN AXSIS Tercepat dan Stabil

Jika APN AXSIS tercepat yang kami bagikan dirasa masih kurang speed-nya, silahkan gunakan APN AXSIS Tercepat terbaru dibawah ini, untuk cara seting APN AXSIS, caranya sama seperti diatas.

1. APN AXIS: vasartbd5

Nama: axis full speed
APN: vasartbd5
Proxy:
Port: 80
Nama Pengguna: Kosongkan
Sandi: Kosongkan
Server: 8.8.8.8
Jenis Autentikasi: PAP atau CHAP
Protokol APN: IPv4/IPv6
Protokol Roaming APN: IPv4/IPv6

2. APN : axis.unlimited.co.id

Nama: axis stabil
APN: axis.unlimited.co.id
Proxy: 49.213.16.1
Port: 3128
Nama Pengguna: Kosongkan
Sandi: Kosongkan
Server: 8.8.4.4
Jenis Autentikasi: PAP atau CHAP
Protokol APN: IPv4/IPv6
Protokol Roaming APN: IPv4/IPv6

3. APN AXIS : xlghsda.net

Nama: axis kencang
APN: xlghsda.net
Proxy: Lewatkan
Port: Lewatkan
Nama Pengguna: Kosongkan
Sandi: Kosongkan
Server: 8.8.4.4
Jenis Autentikasi: PAP atau CHAP
Protokol APN: IPv4/IPv6
Protokol Roaming APN: IPv4/IPv6

4. APN AXSIS: elcom3g

Nama: axis ngebut
APN: celcom3g
Proxy: 162.243.164.12
Port: 80
Nama Pengguna: Kosongkan
Sandi: Kosongkan
Server: 8.8.8.8
Jenis Autentikasi: PAP atau CHAP
Protokol APN: IPv4/IPv6
Protokol Roaming APN: IPv4/IPv6

5. APN AXIS: mmstbs3

Nama: apn axis terbaru
APN: mmstbs3
Proxy: 202.152.240.50 (proxy standard)
Port: 3128
Nama Pengguna: Kosong
Sandi: Kosong
Server: 8.8.8.8
Jenis Autentikasi: PAP atau CHAP
Protokol APN: IPv4/IPv6
Protokol Roaming APN: IPv4/IPv6

 

Demikianlah kiranya artikel tentang daftar APN AXIS tercepat dan stabil terbaru 2024 untuk jaringan 3G/4G/5G serta Cara Setting APN AXIS.

Pulsa Seluler

PulsaSeluler.com adalah penyedia jasa jual beli pulsa online terpercaya, paket internet, voucher game, top up saldo dana, ovo, gopay, token listrik harga murah bisa bayar via paypal dan bank transfer buka 24 jam.
Back to top button
Close

Adblock Detected

Untuk melanjutkan membaca Artikel ini, Silahkan matikan AdBlocker (Pemblokir Iklan) di Browser Anda!